Berita Forex - CPI Inggris : Selasa, 15:30 WIB. CPI adalah ukuran utama untuk inflasi konsumen, dan rilis data ini secara tak terduga dapat dengan cepat mempengaruhi pergerakan GBP / USD. Indeks telah merosot ke 1,5%, level terendah dalam hampir lima tahun. Kemungkinan ada perubahan yang diharapkan dalam rilis mendatang.
PPI input Inggris : Selasa, 15:30 WIB. Indeks ini lebih mengukur pada inflasi di sektor manufaktur. Sejak Agustus, indikator telah memposting hanya satu keuntungan, dan rilis data bulan Mei berada di -0.9%, jauh di bawah perkiraan +0.1%.
Penjualan ritel AS : Selasa, 19:30 WIB. Penjualan ritel AS naik 0,3% pada bulan Mei, terlihat kurang dari proyeksi para analisa yang naik sebanyak 0,5% setalah mengalami kenaikan 0,5% pada bulan sebelumnya. Namun tren pertumbuhan positif di pasar kerja AS telah meninggalkan kekhawatiran pasar. Sementara penjualan inti, tidak termasuk otomotif meningkat 0,1% pada bulan Mei setelah mengalami kenaikan 0,4% pada bulan sebelumnya. Penjualan ritel diperkirakan akan meningkat 0,6%.
[av_magazine link='post_tag,121,278,276' items='3' offset='0' thumbnails='aviaTBthumbnails' heading_active='aviaTBheading_active' heading='Berita Lainnya' heading_link='manually,https://www.foreximf.com/berita/' heading_color='theme-color' heading_custom_color='#ffffff' first_big_pos='top']