Consumer Confidence Australia Naik
Indeks consumer confidence Australia naik dari -2,4 persen menjadi -0,3 persen di bulan April. Sebagai tambahan, minutes dari RBA secara umum masih memperlihatkan sikap hawkish dari para pengambil kebijakan di RBA.
Masih Disupport Trendline
AUDUSD masih bergerak di atas trendline naik yang terlihat di time frame H1. Peluang buy bisa dicari di area trendline atau support terdekat.
Prediksi : STRONG AUDUSD
Trade Plan :
BUY AREA : 0.66557 - 0.66433
SL : 0.66151
TP1 : 0.66646
TP2 : 0.66795
Alternatif :
SELL AREA : 0.66151 - 0.66100
SL : 0.66557
TP1 : 0.65842
TP2 : 0.65611