Sikap Optimisme BOJ Terus Mendukung Yen
Wakil ketua BOJ, Uchida mengatakan Bank Sentral Jepang (BOJ) akan terus menaikkan suku bunga jika ekonomi membaik sesuai proyeksi. Sikap hawkish BOJ terus mendukung JPY saat ini.
Down Trend Masih Kuat
Down trend pada time frame H1 masih kuat untuk melanjutkan penurunannya, jika dilihat dari pantulan di area trend line dan penembusan support sebelumnya. Peluang SELL tersedia dengan incar pull back di area breakoutnya.
Prediksi : WEAK USDJPY
Trade Plan :
SELL Area |
: |
144.523 - 144.863 |
SL |
: |
145.435 |
TP1 |
: |
143.810 |
TP2 |
: |
143.233 |
TP3 |
: |
142.651 |
Trading Forex Lebih Mudah!
Tetap Daftar di website, klik disini!