Sebagai salah satu anggota Indonesia Commodity and Derivatives Exchange, FOREXimf.com mendapatkan kesempatan untuk mengikuti training internal dengan pembicara Ibu Retno Manuputty (Chief of Product Development ICDX) mengenai produk – produk multilateral ICDX.
Kegiatan ini berlangsung selama dua hari yaitu tanggal 8-9 November 2012 di Ruang Training dan dihadiri oleh seluruh karyawan FOREXimf.com. Diharapkan untuk kedepannya ICDX dan FOREXimf.com dapat mengembangkan hubungan kerjasama khususnya di bidang edukasi dan bisnis.
[av_gallery ids='34711,34712,34713,34714,34710' style='big_thumb' preview_size='no scaling' crop_big_preview_thumbnail='avia-gallery-big-crop-thumb' thumb_size='no scaling' columns='5' imagelink='avianolink noLightbox' lazyload='avia_lazyload']