(UPDATE: Tidak ada perubahan pada area acuan/support/resistance. Analisa ini masih relevan sebagai referensi trading tanggal 17 April 2020)
Support: 1707.10, 1682.12, 1641.70
Resistance: 1747.52, 1772.49, 1787.94
Komentar:
XAUUSD kembali bergerak di atas EMA 50 dan EMA 100 di time frame H1, tertahan di area resistance.
Alternatif BULLISH:
- Peluang buy bisa diambil jika terjadi penembusan valid ke atas 1747.52, dengan potensi target hingga kisaran 1772.49-1787.94.
- Peluang buy juga bisa diambil jika ada konfirmasi sinyal bullish kalau ada koreksi ke area 1707.10-1682.12, dengan potensi target hingga kisaran 1722.55-1747.52.
Alternatif BEARISH:
- Peluang sell bisa diambil jika ada konfirmasi sinyal sell sebelum harga tembus ke atas 1747.52, dengan potensi target di kisaran 1707.10-1682.12.
- Peluang sell juga bisa diambil jika terjadi penembusan valid ke bawah 1682.12, dengan potensi target di kisaran 1666.67-1641.70.