Emas Kembali Pullback Setelah Sempat Menguat

24 September 2014 in XAU-USD - by Eko Trijuni

Analisa Forex Sesuai analisa kemarin, emas berhasil menembus resistance 1220.60 dan mencapai targetnya dikisaran 1223.60 1228.46. Saat ini emas kembali terkoreksi ke kisaran 1218.41 1224.92 setelah sempat menguat tajam kemarin hingga ke kisaran 1235.45. Preferensi untuk emas hari ini adalah bullish seiring dengan kondisi moving average yang telah saling berpotongan. Perhatikan area dikisaran 1218.41 1224.92 untuk mencari konfirmasi sinyal beli dengan target sasaran di kisaran 1228.94 1235.45.

Berhati hatilah, jika support 1218.41 pecah, karena hal tersebut dapat membuka kemungkinan emas kembali bergerak bearish mengincar area support dikisaran 1214.39 1207.88

Trading Forex legal  Dengan Komisi Termurah di Indonesia

Preferensi : BULLISH. Waspadai jika support 1218.41 pecah.

Support : 1218.41, 1214.39, 1207.88

Resistance : 1224.92, 1228.94, 1235.45